Translate

Minggu, 03 Maret 2013

Cara menggerakkan judul blog pada Tab Browser

pada sore hari ini saya akan berbagi script untuk membuat tulisan judul blog pada tab browser dapat bergerak, . yang belum tau tab browser lihat gambar di atas klaw belum jlas cari di mbah google hehehehe.... oke langsung saja

  1. Yang pertama pastinya anda harus login ke blogger anda
  2.  Pilih blog yang ingin anda gerakkan judul tabnya
  3. Pilih " Template " pada menu di samping kiri 
  4. setelah itu klik " edit HTML " cari tag " <head>
  5. paste script atau kode di bawah ini tepat di bawah kode " <head> "

    <script language='JavaScript'> var txt="---->mustakim-id.blogspot.com "; var kecepatan=80;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt  txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0); segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak(); </script>
  6. catatan ganti tulisan yang berwarna merah atau yg di tandai dengan warna kuning dengan tulisan yang anda inginkan...
  7. setelah selesai klik  " Simpan " dan kluarkan frame yg muncul
  8. Lihat hasilnya.

    Ok gampangkan 
    thank's for visit by Takim


0 komentar:

Posting Komentar